Serang, bantencom - Lima tersangka kasus hibah Provinsi Banten selasai menjalani pemeriksaan di Kejati Banten. Petugas Kejati menggiring kelima tersangka tersebut kedalam mobil tahanan pada pukul 17.40 WIB. Dan langssung dibawa ke Rutan Serang kelima tersangka tersebut antara lain Asep Supriadi (AS), Dedi Setiadi (DS), Sutan Amali (SA), Yudianto (Y), dan Wahyu Hidayat (WH)
Sementara Zaenal Mutaqin (ZM) masih didalam ruangan pemeriksaan belum diketahui apakah ZM juga akan ditahan.
Sementara agenda hari ini kejati akan mememeriksa tujuh tersangka dana hibah, namun hanya enam orang yang hadi, sementara Siti Halimah (SH) tidak hadir dengan alasan sakit.
(ridwan)
Lima Tersangka Hibah Ditahan ZM masih Dalam Pemeriksaan
Diposkan oleh Ridwan Salba On 8/11/2014 06:17:00 PM with No comments
Related Post
Oknum Guru Pelaku Pencabulan Memiliki Kelainan Seks Serang, bantencom - Satuan Reserse dan Kriminal Polres Serang telah mentapkan tersangka terhadap a-j, guru SLTP yang dilaporkan ser ...
Mencoba Peras Aparat Desa, Lima Oknum Wartawan Dibekuk Polisi Pandeglang, bantencom - Mencoba memeras aparat desa, empat oknum wartawan asal Cianjur, Jawa Barat dan satu orang LSM diciduk petug ...
Oknum Polisi minta maaf ,ibu korban penjaga warnet tak terima Medan,bantencom- Dua oknum polisi penganiaya operator warung internet dan seorang siswa SMA di Jalan Raya Menteng, Kecamatan ...
Terjebak di Area Pabrik Kosong, Pejambret Dibekuk Polisi Serang, bantencom - Dua orang jambret diringkus jajaran Reskrim Polsek Cikande, Pelaku dibekuk saat beraksi dijalan Cikande Rangkasbi ...
Isi Kesepakatan Suap PT. BGD Terungkap Dalam Sms Serang, bantencom - Ricky Tampinongkol, mantan Dirut PT BGD, yang dipercaya membangun Bank Banten, mendapatkan 'teror' berupa pesan ...