MARTAPURA – Aksi pencurian
mobil yang dilakukan tersangka Riswanto cs, sebenarnya sudah terencana.
Dua kali merental mobil yang sama, yang pertama untuk menduplikat kunci
dan yang kedua tinggal melancarkan aksinya membawa kabur. Namun apes,
sepak terjang tersangka Riswanto (27), terhenti setelah kaki kanannya
diterjang timah panas aparat Unit Reskrim Polsek Martapura.
Dari
penangkapan terhadap tersangka Riswanto, warga Sungai Tuha Jaya,
Martapura, Kabupaten OKU Timur (OKUT), Sabtu (23/3) sekitar pukul 22.30
WIB, didapati barang bukti mobil Daihatsu Xenia bernopol BG 1318 FC.
STNK mobil itu, atas nama Ahmad Suryadi, warga Jl Bupati M Said, No 64,
RT 08/03, Baturaja, Kabupaten OKU. (asa/air/bmn)
Baca selengkapnya di Sumatera Ekspres besok (25/3)
sumber : http://www.sumeks.co.id/index.php?option=com_content&view=article&id=8628:modus-duplikat-kunci-curi-mobil-rental-&catid=60:news-update&Itemid=134
Modus Duplikat Kunci, Curi Mobil Rental
Diposkan oleh Unknown On 3/25/2013 01:43:00 AM with No comments
Related Post
Suap Bank Banten, Ketua DPRD Berkali-kali Minta Uang Senilai Rp 5 miliar Serang, bantencom - Nama Ketua DPRD Banten, Asep Rahmatullah, disebut berkali-kali meminta uang senilai Rp 5 miliar dari PT Banten ...
Jaksa Penuntut Umum KPK Putar Percakapan Rano Karno Dengan Ricky Terkait Isu Suap Serang, bantencom - Sidang kasus suap pembentukan Bank Banten di lingkungan Provinsi Banten kembali digelar. Sidang kali ini ...
Empat terpidana dipastikan telah dieksekusi mati di Pulau Nusakambangan Jakarta,Bantencom - Petualangan Freddy Budiman dan empat narapidana mati lainnya telah selesai. Jum'at dini hari (2 ...
Tak Patuh Aturan PT Hwa Hook Cikande Di demo Serikat Pekerja Nasional Serang,Bantencom- Tak ikuti aturan perudang-udangan ketenagakerjaan PT Hwa Hook Steel Di demo masa aksi Serikat Pekerja Nasional S ...
Ricky Tampinongkol Huni Kamar 13 Bersama Sembilan Napi Koruptor Serang, bantencom - Tersangka suap Bank Banten, Ricky Tampinongkol, tidur bersama nara pidana (napi) koruptor lainnya di Rutan Klas ...