Peluang Usaha Bengkel Cukup Menjanjikan

Diposkan oleh On 12/21/2015 09:48:00 PM with No comments

Serang, bantencom - Prospek usaha dari perbengkelan memang cukup menjanjikan, hampir setiap orang memiliki kendaraan terutama sepeda motor. Hal ini bisa menjadi peluang usaha yang cukup bagus bagi masyarakat, terutama bagi mereka yang tidak bekerja di perusahaan.
Hal ini juga dilakukan oleh Zaki Hamzah Mi,roji pemuda 25 tahu asal Brebes jawa Tengah ini menekuni profesinya sebagai bengkel motor dikomplek perumahan Cikande Permai sejak dua tahun yang lalu,benkel motor Zaki buka 24jam,kapanpun pelanggan Zaki datang dilayani dengan baik,DAPOER MOTOR,itulah nama bengkel motor Zaki. Dibantu dua orang asisten  Mamen dan Dedeng, Zaki pun tak merasa kerepotan untuk mengerjakan pekerjaannya walau tiap hari banyak motor yang harus diservis,dari servis ringan seperti ganti oli,bersihkan karburator,hingga servis berat seperti bongkar mesin.  Dalam sehari Zaki dapat mengerjakan beberapa motor,sehingga pennghasilannya dapat memenuhi kebutuhan hidup dan dua orang asistennya.
Ditengah carut marut perekonomian dinegara kita,seperti maraknya pekerja buruh yang di PHK terkait lemahnya nilai Rupiah terhadap Dolar Amerika,maka pemuda Seperti Zaki sangat dibutuhkan dimasyarakat.  Dengan bermodal Ijazah STM dirinya dapat membekali diri untuk mandiri,sejak lulus sekolah kejuruan Zaki belum pernah bekerja diperusahaan, karena menurutnya, menciptakan pekerjaan sendiri lebih baik dibandingkan bekerja sama orang lain.  
awalnya Zaki bekerja pada orang lain, yaitu bekerja dibengkel motor teman, dari situ ia belajar dari pengalama, sehingga setelah punya modal untuk sewa tempat dan beli peralatan dirinya dapat buka bengkel sendiri.
"Memang awalnya saya bekerja dibengkel teman saya,setelah saya punya modal untuk sewa tempat dan beli peralatn,sayapun buka bengkel sendiriri,itupun seizin teman dimana tempat saya bekerja dulu" ujar Zaki kepada banten com
Salah satu penggemar motor Yamaha yang biasa servis motor dibengkel Zaki adalah sahabat Zaki sendiri, yaitu Hendrik, pemuda ganteng asal ambon itu tiap minggu berkunjung kebengkel Zaki guna mengontrol motornya setelah sepekan dipergunakan bekerja, karena Hendrik tiap hari berangkat dan pulang bekerja menggunakan motornya.  
"Saya tiap hari bekerja menggunakan motor, sehingga saat libur kerja saya harus mengontrol motor saya, hawatir ada kerusakan saat diperjalanan" kata Hendrik (Dewa)
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »
:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p