Serang, bantencom - Pemusnahan Barang Bukti hasil penyitaan berbagai barang yang berada di Kejari dimusnahkan hari ini Kamis, 22 Mei 2014.
Rincian barang bukti yang dimusnahkan sudah mempunyai kekuatan hukumtetap pada periode Juli 2012 sampai dengan Mei 2014 ini antara lain.
1. Narkotika jenis shabu-shabu berjumlah 58,8358 gram yang berasal dari 102 perkara.
2. Narkotika jenis daun ganja kering berjumlah 7913,2315 gram yang berasal dari 36 perkara.
3. Narkotika jenis pil Extacy sebanyak 12 butir tablet warna hijau logo crown dengan berat netto 2,9444 gram yang berasal dari satu perkara.
4. Tiga pucuk senjata api jenis FN berikut 30 butir peluru masing-masing 23 butir caliber 9 mm, 10 butir caliber 38 dan 11 butir selongsong, yang berasal dari 3 perkara.
5. Uang palsu sebanyak 101lembar denan pecahan Rp. 100.000,- berjumlah sepuluh juta seratus ribu rupiah yang berasal dari satu perkara
6. Kosmetik yang tidak sesuai dengan standar (kosmetik ilegal) berbagai jenis yang beasal dari satu perkara.
Bc4
Pemusnahan Barbuk Kejari Serang
Diposkan oleh Ridwan Salba On 5/22/2014 03:16:00 PM with No comments
Related Post
Staf Presiden Gadungan Ditangkap Serang, bantencom - Polres Serang Banten berhasil menangkap orang yang mengaku sebagai staf presiden Joko Widodo, warga asal Jakart ...
Dua Warga Pandeglang Jadi Sindikat Pengedar Uang Palsu Internasional Serang, bantencom - Direktirorat Pilaur Polda Banten, berhasil mengungkap pengedar uang asing palsu. Dua orang tersangka bergasil d ...
KPLP Tangkap Kapal Penambang Pasir Laut "Queen Of Netherland" di Perairan Ciwandan Serang, bantencom - Kapal Queen of Netherland yang biasa menambang pasir laut di Perairan Selat Sunda ditangkap dan diamankan ...
Ketua DPRD Banten Bungkam Usai di Periksa KPK Jakarta, bantencom - Ketua DPRD Banten, Asep Rahmatullah, yang diperiksa kesekian kalinya oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) te ...
Manager Diskotik Surabaya Ismi Terbukti Konsumsi NarkobaCilegon, bantencom - Untuk meminimalasir peredaran narkoba, satuan reserse narkoba polres Cilegon, Banten menggelar operasi besar-besa ...