JAKARTA - bantencom -Jumlah hotspot atau titik api di Riau bertambah, jika kemarin ada 165 titik, maka sekarang 185 titik dan kecenderungan makin mengurang. Sebaran titik api di Riau adalah:
1. Rokan Hilir 48
2. Pelalawan 22
3. Siak 19
4. Bengkalis 18
5. Rokan Hulu 17
6. Kampar 13
7. Kepulauan Meranti 10
8. Kuantan Singingi 10
9. Kota Dumai 9
10. Indragiri Hulu 9
11. Indragiri Hilir 6
12. Dumai 4
Untuk mengetahui sebaran titik api di Indonesia silakan mengakses web geospasial BNPB:
http://geospasial.bnpb.go.id/monitoring/hotspot/
filedownload.php?in_pro=Riau&in_thn=2013&in_bln=07&in_tgl=23.
Sementara pada sore hari hotspot di Riau turun 185 titik menjadi 56 titik dengan keterangan sebagai berikut
Upaya pemadaman titik api atau hotspot terus dilakukan hingga hari ini. Laporan dari lapangan disampaikan berikut:
(1) Pada pagi hari dari atas minas, mandau, rumbai terlihat asap cukup banyak dan pekat
(2) ISPU di dumai siang 77 dan pada pagi 308
(3) personil TNI dari ARHANUD 100 personil ke dumai untuk memadamkan titik api siang ini
(4) jarak pandang air port dumai pada siang 5 km ; pagi tadi 500 meter.
(5) kegiatan sekolah tetap lancar di dumai.
Pada sore hari:
(6) Hotspot di riau hari ini (24/7/13) tercatat : 56 titik (bengkalis 6; dumai 3 ; inhil 11 ; kampar 3 ; palelawan 6 ; rohil 6 ; rohul 7 ; kuansing 1 ; siak 6 ; mrati 2);
(7).satpol PP prov diperbantukan ke ROHUL : 100 personil untuk penugasan selama 3 hari. (8) Helicopter Sikorsky bertugas di daerah MUNDAM (dumai) dan bolco 1 unit di arahkan ke daerah LANGGAM/kab palelawan (18 sorti). Sedangkan 1 bolco lagi fly over .
(9) masyarakat dalam keadaan kondisi normal dan kondusif.
DR. Sutopo Purwo Nugroho
Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas BNPB
galih anjar wati
Hotspot Di Riau cenderung Berkurang Setiap Saat
Diposkan oleh Edi Santosa On 7/25/2013 12:04:00 AM with No comments
Related Post
Amunisi Dalam Bangkai Kapal Perang Dikhawatirkan Aktif Cilegon, bantencom - Bangkai kapal perang dunia ke II, Hams Pert milik Australia, dan USS Houston milik Ameriksa Serikat, akan dija ...
Demo Anti Tembakau Di Bundaran HI Jakarta, bantencom - Untuk menyambut "Hari Anti Tembakau Sedunia" akan diadakan demo anti tembakau, ini adalah kesatuan dari T ...
Nokia dan Google ribut gara-gara video Upaya Google untuk mengeluarkan sebuah platform video production versi gratis mendapat tentangan dari Nokia lantaran dianggap mengg ...
FPI Canangkan demo lanjutan Jakarta,Bantencom - front Pembela Islam canangkan demo lanjutan, setelah aksi tanggal 4 november yang lalu,akan merencanakan demo k ...
Jepang Kembangkan Teknologi 3D Sentuh Jepang, bantencom - Negeri Sakura memperkenalkan teknologi 3D teranyar. Terobosan terbaru buatan negeri sakura itu mampu menampilka ...