Serang,bantencom.com - Acara bersenang-senang ke pantai akhirnya kandas di Rumah Sakit akibat kelalaian sopir bis wisata.
Kecelakaan terjadi pada pagi hari Minggu,11/08/2013 tepatnya di KM 74.
Sebuah bis pariwisata arah anyer terguling.
Di duga sopir mengantuk saat mengendarai mobilnya sehingga tidak dapat mengendalikan bisnya.
Akibatnya banyak korban yang mengalami luka-luka dan langsung di bawa ke rumah sakit Sari Asih Serang, Banten.(Bc4)
Sent From bantencom civil journalism
Bis wisata terguling
Diposkan oleh Ridwan Salba On 8/11/2013 01:21:00 PM with No comments
Related Post
Galih Ancam Berhenti Jadi Polisi Jika Korban Penganiayaan Tidak Mendapat Keadilan Serang, bantencom - Kecewa dengan perlakuan oknum aparat kepolisian dan TNI yang menganiaya kakaknya, Pihak keluarga akan tempuh ja ...
Kapolda Banten Beri Sanksi Anggota Kepolisian Yang Cerobah Serang, bantencom - Anggota polisi yang menembak Yudhistira (16) remaja yang menjadi korban salah sasaran aparat kepolisian akan di ...
Terjerat Rentenir, Nenek Fuji Tidak Menyangka Serda Andin Bantu Lunasi Hutangnya Serang, bantencom - Nenek Fuji warga Kampung Ucui Desa Ketos Kecamatan Kibin Kabupaten Serang Banten, terjerat hutang pada seorang ren ...
Derita Masyarakat Pontang dan Tirtayasa Serang, bantencom- Sedikit membagi cerita derita masyarakat yang tinggal didaerah pontang dantirtayasa. Mohon Bantu Sebar Luaskan ag ...
Kodim 0602/Serang, Membuat 1000 Polybag Untuk Budidaya Cabai Serang, bantencom - Ditengah penyebaran Covid-19, guna tercukupinya kebutuhan di bidang swasembada pangan. Kodim 0602/Serang melaksana ...